ANALISIS SPASIAL TERHADAP RISIKO BENCANA TSUNAMI DI PESISIR LAMPUNG BARAT (Studi Kasus Kecamatan Krui Selatan, Kecamatan Pesisir Tengah, dan Kecamatan Waykrui)Branco Gabriel Abraham Irala / Ayu Libiaty Ahmad, S.Kel., M.T. / Teknik Kelautan, 2026Indonesia adalah negara kepulauan memiliki tinkat kerawanan bencana yang sangat tinggi, khususnya di wilayah pesisir. Salah satu ancaman utama adalah tsunami yang dapat dipicu oleh gempa bumi, letusan gunung berapi, atau peristiwa bencana. Gelombang tsunami memiliki kecepatan tinggi di laut dalam da... |